Kabupaten Tangerang

Jelang HUT Ke-391 Kabupaten Tangerang, Inilah Logo dan Filosofinya…

Avatar
797
×

Jelang HUT Ke-391 Kabupaten Tangerang, Inilah Logo dan Filosofinya…

Sebarkan artikel ini
09b2237a577748a98378a253de64a28b

Halo Handai Tolan! Ada yang istimewa di bulan Oktober ini, lho! Yaps, benar! Hari Ulang Tahun Ke-391 Kabupaten Tangerang, pada tanggal 13 Oktober 2023.

Berikut ini kami sajikan info logo Hari Ulang Tahun Ke-391 Kabupaten Tangerang yang memiliki filosofi bentuk dan warna yang mendalam.
14c960124f7b4b1cb05e19aa53418984
Sebagai informasi, logo HUT Ke-391 Kabupaten Tangerang ini, didesain oleh Desainer Grafis Pemerintah Kabupaten Tangerang pada Dinas Komunikasi dan Informatika (Ahmad Taufiq J.) yang kemudian dipilih dan disetujui oleh Bupati Tangerang Periode 2018-2023 A. Zaki Iskandar, pada Selasa, 05 September 2023, dengan menyisihkan 2 pilihan lainnya.
82723a86e8314ad3978e5d912f5cd12a
File grafis, logo dan berbagai template akan kami unggah pada drive dengan tautan : https://s.id/grafis-hut391-kabtangerang atau pindai QR-Code-nya.

Selain itu, seluruh masyarakat juga dapat berpartisipasi dengan membuat ucapan HUT Ke-391 Kabupaten Tangerang melalui tautan: https://s.id/ucapan-hut391-kabtangerang atau pindai QR-Code-nya, yang kemudian diunggah pada kanal media sosial masing-masing.
4f16ddcb877d490c9413df8c8ec19566
Yuk bersama-sama kita rayakan hari jadi ke-391 Kabupaten Tangerang ini! Nantikan info kegiatan menarik dan bermanfaat yang akan diselenggarakan di kawasan Pusat Pemerintahan Kabupaten Tangerang, pada tanggal 9-13 Oktober 2023.

Di momen HUT Ke-391 Kabupaten Tangerang ini, apa harapan handai tolan nih? Tulis di kolom komentar ya!
e3d9a73495bf40c8ade7675a5b3be991
#HUT391KabTangerang #DirgahayuKabTangerang #TangerangSejahtera

Baca Juga:  Kejari Kabupaten Tangerang Inisiasi Bangun 25 Jamban Sehat bagi Warga Tidak Mampu

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *